Dalam rangka mendukung visi dan misi Fakultas Kedokteran Universitas Jember di bidang agromedis. Tim Hibah Inovasi TPA agromedis bekerja sama dengan Dharma Wanita Fakultas Kedokteran Universitas Jember membuat Taman Pengasuhan Anak (TPA) bercirikan agromedis. Dalam...
Pandemi COVID 19 Sampai saat artikel ini ditulis, masih saja terus belanjut. Pandemi ini tentunya juga membuat berbagai sendi kehidupan cukup terganggu. Salah satunya adalah kegiatan mahasiswa. Tak terkecuali TBM Vertex yang merupakan salah satu Unit Kegiatan...
Pada pertengahan tahun 2020 ini, pandemi Covid-19 tidak menyurutkan semangat para mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Jember untuk terus menorehkan prestasi. Kali ini, tim poster ilmiah Fakultas Kedokteran Universitas Jember yang diketuai oleh Lailatul Maghfiroh...
Rabu, 26 Agustus 2020. Fakultas Kedokteran Universitas Jember menyelengarakan ujian OSCE online untuk pertama kalinya. Pandemi COVID-19 ini mengharuskan banyak Fakultas Kedokteran di Indonesia untuk berinovasi dalam menyelenggarakan pendidikan untuk mencetak generasi...
Kemerdekaan petani yang tercermin pada kehidupan yang kian sejahtera atau justru sengsara setidaknya bisa diukur dari beberapa hal yaitu tingkat pendidikan, aset ekonomi, tingkat kemandirian dan tingkat kesehatan. Pembangunan pertanian akan berjalan dengan baik bila...
Ditengah Pandemi COVID-19, tidak menyurutkan semangat Civitas Akademika Fakultas Kedokteran Universitas Jember untuk melaksanakan penyembelihan hewan Qurban pada Idul Adha 1441 H ini. Tentunya, penyembelihan hewan Qurban ini menerapkan prosedur protokol kesehatan yang...