Semua Berita
Seputar Fakultas Kedokteran
CIMSA UNEJ Ready for Exchange
Pada tanggal 12, 13, 19, 20, dan 28 April 2018 lalu, SCOPE CIMSA UNEJ mengadakan acara yang bernama TREASURE 2.0 – EXCHANGE FAIR 2018. Acara TREASURE 2.0 ini bertujuan untuk mempromosikan program pertukaran pelajar yang dimiliki oleh CIMSA kepada mahasiswa Fakultas Kedokteran Universitas Jember...
Marhaban ya Ramadhan
Segenap civitas akademika Fakultas Kedokteran Universitas Jember mengucapkan selamat menunaikan ibadah puasa Ramadhan 1439 H, mari bersihkan hati untuk sambut Ramadhan yang suci.
FK Raih Juara Harapan 2 LPSA
Lomba Paduan Suara Antar Fakultas kembali digelar. Lomba yang sering disingkat sebagai LPSA ini adalah lomba yang setiap tahun rutin dilaksanakan oleh Paduan Suara Mahasiswa Universitas Jember. Pada tahun ini, LPSA dilaksanakan pada hari Jumat, tanggal 20 April 2018, berlangsung mulai pukul 15.00...
IMEDFEST 2018
Pada Ahad, 15 April 2018, Imsac FK Unej mengadakan sebuah acara yaitu Imedfest (Islamic Medical Festival). Imedfest merupakan acara rutin yang diadakan setiap tahun, kegiatan ini diadakan selain untuk menjalin tali silaturahmi antar sesama umat muslim, juga untuk meningkatkan pengetahuan, agar...
Forum Diskusi Mahasiswa (FODISMA) 2018
Hari minggu, 08 April 2018 BEM FK UNEJ telah mengadakan acara Fodisma (Forum diskusi mahasiswa). Fodisma merupakan acara rutin yang diadakan setiap tahun, kegiatan ini merupakan wadah bagi mahasiswa kesehatan di jember untuk meningkatkan kemampuan berdiskusi dan berpikir kritis terhadap isu-isu...
FK UNEJ Ikuti Workshop Pelatihan KCC dan IT Lokal CBT Center
Uji Kompetensi Mahasiswa Program Profesi Dokter (UKMPPD) merupakan uji kompetensi mahasiswa program profesi dokter yang bertujuan untuk menjaga mutu lulusan pendidikan dokter, dan merupakan perlindungan kepada masyarakat pengguna jasa pelayanan kedokteran. UKMPPD sampai saat ini masih dilakukan 4...
Antusias Peserta Didik dalam Uji Coba Progress Test
Pelaksanaan uji coba progress test Fakultas Kedokteran Universitas Jember berjalan dengan lancar, kegiatan ini dilaksanakan pada Sabtu, 28 September 2017 di Ruang CBT Gedung Dekanat Lt.3 yang diikuti oleh sekitar 90 peserta terbagi menjadi 2 sesi dilaksanakan mulai pukul 13.00-20.30WIB, dan...
Bahagia dan Duka dalam Sumpah dan Pelantikan Dokter 2017
Fakultas Kedokteran (FK) Universitas Jember kembali menggelar acara pengambilan sumpah dokter kepada 2 orang dokter baru. Acara pengambilan sumpah dokter sekaligus pelantikan dokter periode tahun 2017 Fakultas Kedokteran Universitas Jember ini berlangsung di Auditorium. Para dokter baru ini...
Aplikasi Kawanda UNEJ
Kawanda merupakan salah satu aplikasi penyimpanan didalam drive yang memiliki fungsi sama dengan drive penyimpanan yang telah ada sebelumnya seperti google drive maupun nextcloud. Aplikasi ini dapat digunakan untuk membuat berbagai macam file seperti dokumen, spreadsheet, presentation, maupun file...
Laboratorium Anatomi Manfaatkan Teknologi sebagai Metode Pembelajaran
Media pembelajaran di hampir setiap laboratorium mengharuskan adanya pembaruan, hal ini bertujuan agar mahasiswa lebih tertarik dan terjadi proses dua arah antara mahasiswa dan dosen. Menggunakan fasilitas teknologi, labarotorium anatomi fakultas kedokteran universitas jember mulai...
Mahasiswa FK UNEJ adakan Shalat Idul Adha dan Berkurban sebagai Bentuk Syukur
Takbir berkumandang diseluruh penjuru Jember, sebab hari Jumat tepat tanggal 1 September 2017 merupakan hari nan mulia, yaitu hari idul adha, 10 Dzulhijjah 1438 H. Hari yang mengingatkan kita tentang Nabi yang sangat patuh kepada RobNya yaitu Nabi Ibrahim dan Nabi Ismail. Nabi Ibrahim dan Nabi...
Ketika Kacang-kacangan Pengganti Kedelai Diolah Menjadi Makanan Bergizi
Bulan Agustus 2017 menjadi bulan pertama dilaksanakannya program Imunisasi MR oleh pemerintah secara GRATIS dan wajib diselenggarakan di seluruh Posyandu, Puskesmas, RS Pemerintah dan Sekolah Dasar. Selanjutnya, imunisasi MR masuk dalam jadwal imunisasi rutin dan diberikan pada anak usia 9 bulan,...











