Agromedis – Jember, 02 Desember 2021, Fakultas Kedokteran (FK) dan Fakultas Teknik Pertanian (FTP) menandatangani MOU dengan EWINDO East West See Indonesia dengan tujuan saling melengkapi satu sama lain, karena dalam pertanian penelitian dan pengembangan terbaru...
Mewakili TIM HPU Universitas Jember dalam rangka seminar nasional “ Integrasi Kampus Sehat dan Kampus Merdeka Untuk Mewujudkan Sumber Daya Manusia Indonesia yang unggul’ yang dilaksanakan di Universitas Gadjah Mada Rabu 24 November 2021, TIM HPU UNEJ diberikan...
Berlangsung di halaman belakang Fakultas Kedokteran Universitas Jember seluruh civitas akademika dan tamu undangan mengikuti pelatihan atau simulasi pemadaman api dengan menggunakan Apar (Alat Pemadam Api Ringan) dalam rangka program kerja tahunan TBM Vertex Fakultas...
Pagi ini (13/11/2021) Mobile Agromedicine kembali melaju memenuhi permintaan masyarakat untuk memenuhi baktinya. Kali ini Tim Mobile Agromedicine bersama dengan TBM Vertex melaju menuju Dusun Pondok Miri, Desa Pondok Rejo, Kecamatan Tempurejo, Kabupaten Jember. Di...
Bertempat di Fakultas Kedokteran Universitas Jember, 15 fakultas bersama dengan Universitas Gajamada (UGM) melangsungkan penandatanganan komitmen pengembangan kampus sehat dalam program yang bertajuk Health Promoting University (HPU). Acara yang diselenggarakan secara...
Dapat minikmati hasil usaha yang telah dicapai adalah berkah tersendiri bagi seluruh Civitas Akademika Fakultas Kedokteran Universitas Jember, Jumat 5 November 2021 pukul 12.30 WIB. Bertempat di tepi danau, dihamparan pohon yang rindang, angin yang spoi-spoi diiringi...